Hot!

Wortel Untuk Kecantikan

WortelWortel berkhasiat menghilangkan bintik-bintik hitam dan dapat menghaluskan wajah anda. Ambillah wortel secukupnya ( kira-kira 1-2 buah ), kupas dan parutlah. Oleskanlah parutan wortel ke seluruh wajah anda. Diamkanlah selama 1 jam, lalu bersihkanlah wajah anda dengan air hangat. Bila dikerjakan secara teratur, niscaya bintik-bintik hitam pada wajah anda akan hilang. Wortel dapat digunakan untuk menghaluskan wajah. Caranya sangat mudah :
Bahan : 1-2 wortel ukuran besar ditambah dengan 2 sendok madu.
Caranya :
- Masak wortel,
- Hancurkan hingga lembut.
- Campur dengan madu.
- Oleskan pada kulit wajah.
- Diamkan selama 10 menit.

0 comments:

Posting Komentar